Postingan

Menampilkan postingan dari Oktober, 2020

Social Creatures (Come And Go To Know)

Gambar
Hi, guys ... Hari ini ada yang ingin aku sampaikan sebagai manusia biasa yang dipenuhi kesalahan dan dosa. Di dalam dunia ini, ada banyak suatu kehidupan yang terjadi pada diri kita. Hal yang terjadi banyak yang menyalahkan orang, alien dan Yang Maha Kuasa. Menurut aku itu tidak masuk akal. Karena kita di bumi ini diciptakan untuk menghormati dan mencintai satu sama lainnya. Kita memang mahluk sosial, tapi apa yang telah kita lakukan untuk sesama manusia? Hanya Yang Maha Kuasa dan kamu yang mengetahui semua itu. Secara yang aku ketahui, bahwa manusia adalah mahluk sosial. Tapi pernahkah kamu melakukan hal-hal yang bermanfaat bagi sesama? Aku yakin semua manusia pasti pernah melakukan nya. Sehingga banyak nya teori dari ilmuwan, aku sangat tertarik dengan salah satu teori yang berasal dari seorang filsuf dan pemikir bebas rasionalis Irlandia.  Beliau bernama John Toland yang lahir pada tanggal 30 November 1670 di Ardagh. Teorinya mengatakan bahwa, "Tuhan ada pada setiap diri mahluk

Multiple Personality Disorders (Dissociative Identity Disorder)-DID

Gambar
Kekerasan pada anak sering kali terjadi, banyak anak yang kehilangan mentalnya karena trauma yang dialami oleh anak itu. Setiap kali ia melihat cermin, ia akan merasa ada kesalahan yang memang membuat sang anak menjadi takut pada bayangannya sendiri. Anak-anak itu seharusnya dilindungi dan disayangi... Aku membuat blog ini, karena aku ingin membuat kalian sadar akan pentingnya pengawasan terhadap anak dan komunikasi antara anak dan orang tua/walinya. What is Multiple Personality Disorders? Kepribadian ganda adalah  kondisi  di mana se seorang memiliki dua atau lebih kepribadian yang berbeda. Kepribadian ganda disebut juga gangguan identitas disosiatif  atau  dissociative identity disorder  ( DID ), dan umumnya disebabkan oleh pengalaman traumatis yang terjadi secara berulang dimasa kanak-kanak. Penyebab dari DID ini adalah mental dari seseorang yang ingin mengakhiri hidupnya, mungkin karena kekerasan yang dialaminya membuat dirinya depresi dan ada rasa trauma yang mendalam. Yang sangat